Pada Posting sebelumnya saya share 'Google Chrome 24.0.1312.60 Standalone', sekarang saya lanjutkan dengan share 'Cara Menampilkan Tumbnails PSD pada Windows Explorer x64/x86'.
Tumbnails adalah sebuah file gambar yang telah dikurangi ukurannya yang berfungsi menunjukkan preview dari sebuah file sehingga aktifitas menentukan dan mengorganisasikan file-file gambar dapat dilakukan dengan mudah. Pada Windows Explorer kita dapat dengan mudah menentukan sebuah file gambar berekstensi JPG, PNG, BMP, dsb dengan melihat tumbnails (preview) file tersebut, namun ketika kita akan menentukan sebuah file PSD (Photoshop Document) kita mengalami kesulitan karena kita tidak dapat melihat tumbnails file tersebut, untuk itu kita membutuhkan sebuah software atau dapat disebut codec agar Windows Explorer dapat menampilkan tumbnails file PSD. Tools ini dapat berjalan dengan baik pada Windows 7 32bit maupun 64bit. Tools tersebut adalah Pictus Image Viewer sebuah aplikasi image viewer yang dapat membuat Windows Explorer dapat menampilkan tumbnails file BMP, GIF, JPG, PCX, PNG, PSD (Adobe Photoshop), PSP (CorelPaint Shop Pro), TGA, TIFF, WBMP and XYZ.
Baiklah silahkan langsung saja download dan install 'Pictus Image Viewer' ini, di link yang sudah saya sediakan di bawah.
Download: